Burger Menu
Logo

KABAR BAIK MENCERAHKAN

Beranda > Ekonomi & Bisnis > Akibat Perang Dagang, Ekonomi Global Diperkirakan Melambat 2,3 Persen

Akibat Perang Dagang, Ekonomi Global Diperkirakan Melambat 2,3 Persen

Ekonomi & Bisnis | Kamis, 17 April 2025 | 05:41 WIB
Editor : Orie Buchori

BAGIKAN :
Akibat Perang Dagang, Ekonomi Global Diperkirakan Melambat 2,3 Persen

KABARINDO, JAKARTA - Pertumbuhan ekonomi global diperkirakan akan melambat dari 2,8 persen pada 2024 menjadi 2,3 persen pada 2025 akibat ketegangan perdagangan dan situasi yang penuh ketidakpastian di mana negara-negara berkembang menjadi pihak yang paling rentan.

Konferensi Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk Perdagangan dan Pembangunan (UNCTAD) pada Rabu, memperkirakan pertumbuhan global akan melambat menjadi 2,3 persen pada 2025 yang menandai pergeseran menuju jalur resesi.

"Permintaan yang lesu, guncangan kebijakan perdagangan, gejolak keuangan, dan ketidakpastian sistemik semakin memperbesar tekanan, terutama bagi negara-negara berkembang,” kata UNCTAD dalam laporan terbarunya yang berjudul Trade and Development Foresights.


RELATED POST


Home Icon


KATEGORI



SOCIAL MEDIA & NETWORK

Kabarindo Twitter Kabarindo Instagram Kabarindo RSS

SUBSCRIBE & NEWSLETTER